Seberapa Pentingkah Bahasa Inggris bagi Programmer ?

Belajar Bahasa Inggris Skill lain yang dibutuhkan seorang programmer adalah kemampuan berbahasa Inggris. Bahasa Inggris adalah suatu bahasa yang penting di dunia programming karena hampir semua bahasa program dirancang menggunakannya. Misalnya saja pada perulangan yang memakai if, else, then, dll. Lebih jauh dari itu, bahasa Inggris penting dipelajari karena ia merupakan bahasa internasional. Bahasa Inggris telah menjadi soft skill yang pasti […]

Read More

Yang dimaksud Database ?

Database atau basis data adalah kumpulan informadi yang disimpan di dalam komputer secara sistematik sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program komputer untuk memperoleh informasi dari basis data tersebut. Kegunaan utama sistem basis data adalah agar pemakai mampu menyusun suatu pandangan (view) abstraksi data. source :osf.io

Read More

Pengertian Design Layout

Desain layout adalah cabang mendasar dari desain grafis yang menyangkut pengaturan teks dan visual. Layout mengacu pada pengaturan elemen visual dalam kotak untuk menyampaikan pesan tertentu.

Read More

Bahasa Pemrograman yang Umum dipakai

JavaScriptJavaScript adalah cara yang sangat populer untuk menambahkan fitur interaktif untuk halaman web dan aplikasi . Ini adalah salah satu bahasa yang paling mudah untuk dipelajari dan dapat digunakan untuk apa pun seperti memvalidasi data formulir untuk mengembangkan permainan, menjadikannya pilihan yang sangat populer untuk pemula .PHPbahasa program yang digunakan terutama untuk mengembangkan halaman web […]

Read More

Fungsi Bahasa Program

Fungsi bahasa pemrograman yaitu memerintah komputer untuk mengolah data sesuai dengan alur berpikir yang kita inginkan. Keluaran dari bahasa pemrograman tersebut berupa program/aplikasi. Contohnya adalah program yang digunakan oleh kasir di mal-mal atau swalayan, penggunaan lampu lalu lintas di jalan raya, dll. Bahasa Pemrograman yang kita kenal ada banyak sekali di belahan dunia, tentang ilmu […]

Read More

Apa itu Programmer

Pengertian Programmer – Popularitas penggunaan gadget atau gawai dari tahun ke tahun terus mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Bahkan, hampir rata-rata penduduk dunia terutama Indonesia memiliki gawai. Pada umumnya, gawai yang sering banyak digunakan oleh banyak orang adalah handphone atau lebih dikenal dengan sebutan smartphone atau ponsel pintar. Hanya dari satu gawai saja hampir semua aktivitas bisa kita selesaikan dengan baik dan […]

Read More

Pengertian Bahasa Program

Bahasa Pemrograman (programming language) adalah sebuah instruksi standar untuk memerintah komputer agar menjalankan fungsi tertentu. Bahasa pemrograman ini merupakan suatu himpunan dari aturan sintaks dan semantik yang dipakai untuk mendefinisikan program komputer. Bahasa ini memungkinkan seorang programmer dapat menentukan secara persis data mana yang akan diolah oleh komputer, bagaimana data ini akan disimpan/diteruskan, dan jenis […]

Read More

Jenis Bahasa Pemrograman

Bahasa pemrograman, atau sering diistilahkan juga dengan bahasa komputer atau bahasa pemrograman komputer, adalah instruksi standar untuk memerintah komputer. Bahasa pemrograman ini merupakan suatu himpunan dari aturan sintaks dan semantik yang dipakai untuk mendefinisikan program komputer. Bahasa ini memungkinkan seorang Programmer dapat menentukan secara persis data mana yang akan diolah oleh komputer, bagaimana data ini akan disimpan/diteruskan, dan jenis langkah apa yang akan diambil dalam berbagai situasi […]

Read More

Pengenalan Apa itu Framework

1. Pengertian Framework Sesuai dengan namanya sendiri, framework adalah kerangka kerja untuk mengembangkan aplikasi berbasis website maupun desktop. Kerangka kerja disini sangat membantu developer dalam menuliskan sebuah dengan lebih terstruktur dan tersusun rapi. Kerangka kerja diciptakan untuk mempermudah kinerja dari programmer. Sehingga, seorang programmer tidak perlu untuk menuliskan kode secara berulang – ulang. Karena di […]

Read More

Mengenal Sejarah Pemrograman PHP

Pada awalnya PHP merupakan kependekan dari Personal Home Page (Situs personal). PHP pertama kali dibuat oleh Rasmus Lerdorf pada tahun 1995. Pada waktu itu PHP masih bernama Form Interpreted (FI), yang wujudnya berupa sekumpulan skrip yang digunakan untuk mengolah data formulir dari web. Selanjutnya Rasmus merilis kode sumber tersebut untuk umum dan menamakannya PHP/FI. Dengan […]

Read More